Anti Jamur Terbaik untuk Lemari Kayu, Testimoni Fitri Handayani
Lemari kayu yang tampak indah, bersih dan terawat merupakan dambaan setiap orang. Salah satu cara untuk menjaga keindahannya yaitu dengan menggunakan anti jamur. Fitri Handayani, pemilik lemari kayu antik, mengaku sempat khawatir akan risiko jamur. Hal ini karena kondisi rumah Fitri yang cukup lembap. Sebagai langkah pencegahan, ia menggunakan Biocide Surface Film Preservative. Hasilnya memuaskan,…